Skip to main content

Posts

Proposal Model pembelajaran problem based learning

A. PENDAHULUAN 1.LATAR BELAKANG MASALAH Proses belajar mengajar merupakan tantangan yang berkelanjutan bagi semua guru, sehingga para guru harus berpikir lebih aktif berbagai macam model yang akan diterapkan pada siswa untuk meningkatkan prestasi belajar siswa , dengan meningkatnya prestasi belajar siswa maka secara tidak langsung juga akan meningkatkan mutu pendidikan di Indonesia. Ibrahim dan Nur (2000) menyatakan bahwa landasan teoritis dari pembelajaran berbasis  masalah  adalah  teori  John  Dewey  dengan  kelas  demokrasinya,  Piaget  dan Vygotsky  dengan  konstruktivismenya,  dan  Jerome  Bruner  dengan  pembelajaran penemuannya,  dengan  akar  intelektualnya  ada  pada  metode  Socrates  yang  dicetuskan pada zaman Yunani awal, yang menekankan pentingnya penalaran induktif dan dialog pada proses belajar-mengajar.  Ilmu  mendidik ...